BERITA


Kegiatan Jumat Bersih 13 September 2024


Amuntai – Pada hari Jumat 13 September diadakan kegiatan Jumat bersih yang merupakan kegiatan rutin dari hari Jumat. Adapun kegiatan Jumat lainnya juga meliputi Jumat Taqwa dan Jumat Sehat. Kegiatan Jumat bersih ini diikuti oleh seluruh Siswa/Siswi, Guru dan Staff SMAN 1 Amuntai, untuk Siswa/Siswi membersihkan lingkungan sekitar kelasnya masing-masing dan diiringi oleh wali kelasnya masing-masing, untuk lainnya membersihkan area sekolah, termasuk bagian depan sekolah SMAN 1 Amuntai.

Kegiatan ini diikuti sangat antusias oleh kalangan Siswa/Siswi, Guru maupun Staff SMAN 1 Amuntai.
(smansa/YI)

Video PPDB

Pencarian

Kalender

Oktober 2024

Mg Sn Sl Rb Km Jm Sb
1 2 3 4 5
6 7 8 9 10 11 12
13 14 15 16 17 18 19
20 21 22 23 24 25 26
27 28 29 30 31

PPDB